6 Alasan Harus Pilih Product Management Bootcamp Prasmul-ELI

6 Alasan Harus Pilih Product Management Bootcamp Prasmul-ELI

Kebutuhan akan tenaga kerja terlatih serta bersertifikat di Indonesia masih kurang, ini menjadi salah satu peluang cerah bagi Anda jika ingin meningkatkan skill yang dimiliki. Beberapa bidang karir punya prospek yang begitu cerah di masa depan, salah satu diantaranya adalah product manager, karena hampir semua perusahaan membutuhkan keahlian di bidang tersebut. Tak perlu khawatir karena ilmu yang satu ini sebenarnya dapat Anda pelajari, salah satu diantaranya adalah dengan ikut product management bootcamp.

Bootcamp atau pelatihan yang fokusnya di bidang teknologi memang semakin banyak belakangan ini, tidak sekedar product management saja, melainkan juga ada beberapa diantaranya bidang lain. Sebenarnya tidak terbatas bagi siapa saja untuk bisa mengikuti pelatihan berbasis teknologi ini, termasuk SDM atau karyawan jika seandainya Anda tidak ingin kemampuan atau karir jalan di tempat, melainkan juga bisa terus mengalami peningkatan dari waktu ke waktu.

Sebelum ikut kelasnya tersebut Anda juga harus pilah-pilih terlebih dahulu lembaga pelatihan atau lembaga kursus yang memang bagus, apalagi di Indonesia sendiri tidak dapat dipungkiri jika seandainya ada banyak pilihan lembaga pelatihan, baik itu yang sudah berpengalaman atau yang baru-baru saja hadir mengikuti trend yang ada. Salah satu nama yang bisa jadi rekomendasi terbaik bagi Anda adalah Prasmul-ELI, sebuah lembaga pelatihan serta sertifikasi yang ada di Indonesia.

Ada beberapa alasan mengapa sebaiknya Anda memilih lembaga yang satu ini untuk product management bootcamp, diantaranya adalah :

6 Alasan Harus Pilih Product Management Bootcamp Prasmul-ELI

6 Alasan Harus Pilih Product Management Bootcamp Prasmul-ELI

1. Berpengalaman, mencari yang berpengalaman memang penting, karena lembaga yang berpengalaman biasanya lebih mengerti kebutuhan klien mereka. Prasmul-ELI ini sendiri jika dilihat sudah memiliki pengalaman yang lebih dari 30 tahun di bidang pemberian pelatihan di Indonesia. Dengan usianya yang sudah cukup tua serta masih bertahan hingga saat ini artinya kualitas mereka memang bagus.

2. Menawarkan banyak program pelatihan serta sertifikasi, selanjutnya yang tidak kalah penting adalah fakta bahwa Prasmul-ELI ini memiliki cukup banyak pilihan program pelatihan, tidak hanya bootcamp untuk product management saja, melainkan juga ada bidang pelatihan yang lainnya, cocok untuk kebutuhan personal maupun juga bagi sebuah perusahaan. Apalagi pada dasarnya materi juga dapat disesuaikan dengan kebutuhan peserta untuk perusahaan nantinya.

3. Banyak direkomendasikan, jika Anda lihat memang tidak hanya ada satu atau dua orang saja yang merekomendasikan lembaga pelatihan dari Prasmul-ELI ini, melainkan ada cukup banyak dimana rata-rata adalah perusahaan-perusahaan besar yang sudah puas dengan layanan yang diberikan, bahkan tidak jarang juga yang sudah menjadi langganan untuk ikut pelatihan yang diadakan disana.

4. Dibekali dengan mentor terbaik, nyatanya bukan sembarangan orang juga yang menjadi mentor di sesi bootcamp Prasmul-ELI ini. Melainkan memang hanya praktisi-praktisi yang berpengalaman di bidangnya saja, sehingga Anda juga tidak perlu ragu jika ingin ikut pelatihan disana. Bukan hanya sosok yang pintar menyampaikan teori saja yang akan menjadi tenaga pengajar untuk Anda, melainkan adalah orang yang berpengalaman di bidangnya.

5. Memberikan garansi, inilah yang membedakan dengan lembaga pelatihan yang lainnya, dimana memang untuk Prasmul-ELI ini sendiri memang mau memberikan jaminan garansi kepada peserta yang tidak lulus dari pelatihan tersebut, diberikan materi lagi serta kesempatan ikut tes agar nantinya bisa lulus serta mendapatkan sertifikat. Untuk itu maka Anda tidak perlu khawatir, karena memang kualitasnya sendiri lebih dijamin. Peserta juga tidak akan merasa rugi dari segi biaya maupun waktu.

6. Sistem pembelajaran langsung berbasis zoom, bukan sekedar teori saja yang nantinya akan disampaikan disana, melainkan Anda nantinya juga bisa mendapatkan praktek secara langsung. Setiap peserta akan diminta untuk praktek. Jadi pastinya ilmu yang didapatkan nantinya akan lebih mengena juga tidak akan mudah hilang bukan.

Tidak akan menyesal ikut product management bootcamp dari Prasmul-ELI ini, mumpung kuotanya masih ada maka tak perlu ragu untuk mendaftar, apalagi tak jarang juga promo yang ditawarkan, sehingga pastinya Anda bisa lebih hemat ikut pelatihan dari mereka bukan. Mereka juga memberikan fasilitas-fasilitas lengkap bagi para pesertanya.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *